PT. SEMESTA KARYA MANDIRI SENTOSA
Semesta Heritage Hotel dan Convention adalah hotel berbintang tiga yang menyajikan konsep harmoni modern yang menerapkan prinsip syariah. Dengan pilihan dari 142 kamar dan dilengkapi dengan fasilitas modern untuk pelancong bisnis maupun rekreasi. Dengan fasilitas perjamuan & pertemuan canggih. Raffles Ballroom dan ruang fungsi lainnya bisa menampung hingga 800 delegasi. Untuk kesenangan makan, memilih dari berbagai gerai makanan dan minuman tersedia di seluruh hotel termasuk The Wonogiri Coffee Shop dan The Manyaran Lobby Lounge.
1. GENERAL MANAGER - Semarang
Requirements:
- Usia 35 - 40 tahun
- Pendidikan minimal S-1 Manajemen/Perhotelan/sederajat
- Pengalaman minimal 7 tahun di industri perhotelan level manajerial
- Minimal menguasai Bahasa Inggris aktif dan pasif
- Minimal menguasai Ms. Office dan program-program perhotelan
- Berpenampilan menarik, komunikatif, dan ramah
- Bersedia ditempatkan di Semarang
- Full-Time position(s) available
Job description:
- Memimpin, mengelola dan mengendalikan semua aktivitas operasional perusahaan
- Membuat rencana taktis perusahaan dan kebijakan operasional perusahaan
- Memberikan informasi kepada manajer bawahannya mengenai kebijakan-kebijakan perusahaan serta perubahannya
- Mengawasi dan mengevaluasi aktivitas yang dilaksanakan oleh setiap departemen dalam perusahaan
2. CHIEF ACCOUNTING - Semarang
JOB DESCRIPTION
- Mengawasi pelaksanaan Pedoman Sistem dan Prosedur (PSP)
- Melaksanakan tax treatment dan membuat laporan SPT
- Mengawasi dan mengendalikan city ledger dan guest ledger
- Mengkoordinir dan melaksanakan pemeriksaan pelaporan semua transaksi keuangan hotel
Requirements:
- Usia 30 - 45 tahun
- Pendidikan formal minimal S-1 Akuntansi
- Pengalaman minimal 3 tahun sebagai Accounting Supervisor
- Mampu membaca laporan keuangan
- Memiliki kemampuan leadership dan managerial
- Menguasai minimal Bahasa Inggris pasif
- Menguasai komputer minimal Ms. Office
- Bersedia ditempatkan di Semarang
3. INCOME AUDIT - Semarang
JOB DESCRIPTION
- Melakukan pemeriksaan/audit internal perusahaan secara menyeluruh dan berkelanjutan secara financial dan operasional
- Melakukan pemeriksaan terhadap Neraca R/L
- Melakukan analisa terhadap temuan audit
- Melakukan pemecahan masalah terhadap hasil temuan audit
Requirements:
- Usia 23 – 30 tahun
- Pendidikan minimal S-1 Akuntansi/Keuangan
- Pengalaman minimal 1 – 2 tahun di bidangnya
- Menguasai perpajakan
- Kemampuan bahasa minimal Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris
- Kemampuan computer minimal Microsoft Office
- Teliti, cekatan, dan akurat
- Bersedia ditempatkan di Semarang
- Fulltime position
4. FRONT OFFICE SUPERVISOR - Semarang
JOB DESCRIPTION
- Memeriksa dan menindaklanjuti tagihan berjalan (guest ledger) yang melebihi jumlah deposit/jumlah garansi dan melaporkan kepada atasan bila terjadi kendala.
- Melakukan serah terima cash collection, deposit, dan laporan penjualan harian yang sudah disetujui FO Manager ke bagian Accounting.
- Menyusun laporan penjualan, penerimaan tunai dan petty cash setiap shiftnya serta melakukan serah terima dengan shift berikutnya.
- Membantu FO Agent dalam melakukan posting/pembukuan semua transaksi.
Requirements:
- Usia 25 – 35 tahun
- Pendidikan formal diutamakan minimal D-3 Perhotelan atau sederajat
- Memiliki pengalaman sebagai Front Office Agent minimal 3 tahun lebih diutamakan
- Minimal menguasai Bahasa Inggris aktif
- Mampu mengoperasikan komputer minimal Ms. Office
- Berpenampilan menarik, komunikatif, dan ramah
- Memiliki kemampuan leadership dan managerial skill
- Mempunyai pengalaman/kemampuan Night Audit
- Bersedia ditempatkan di Semarang
- Fulltime position
5. PUBLIC AREA (DAILY WORKER) - Semarang
JOB DESCRIPTION
- Membersihkan area hotel kecuali kamar menurut pembagian tugasnya
- Menjaga dan memelihara kebersihan dan hygienitas public toilet serta perlengkapannya
- Mengisi form check list pembersihan public area
- Menjaga dan merawat alat-alat kebersihan dan penunjang kerja
Requirements:
- Usia 19 – 24 tahun
- Sehat jasmani dan rohani
- Pendidikan formal minimal SMK Pariwisata atau sederajat
- Berpengalaman minimal 1 tahun di bidangnya atau fresh graduate
- Mampu bekerja dalam tim dan di bawah tekanan
- Bersedia ditempatkan di Semarang
6. SALES EXECUTIVE - Semarang
JOB DESCRIPTION
- Melakukan pendataan terhadap calon pelanggan yang dinilai potensial dan mendatangkan bisnis ke hotel
- Melakukan courtesy call terhadap pelanggan yang sedang melaksanakan kegiatan di hotel
- Melakukan analisa secara berkala terhadap perubahan segmen pasar, trend keinginan pasar, kuantitas dan volume pemakaian serta penyebab lost business
- Menyusun rencana dan melaksanakan kunjungan ke para pelanggan lama, baru, dan pemula untuk memperbaharui, mengingatkan, dan memulai kerjasama dan komitmen yang saling menguntungkan kedua pihak
- Follow up hasil kunjungan sehingga benar-benar mendapatkan transaksi sebagaimana yang diharapkan
Requirements:
- Usia 25 – 35 tahun
- Pendidikan formal minimal D-3 perhotelan/sederajat
- Memiliki SIM A
- Berpenampilan menarik, komunikatif, dan memiliki kemampuan diplomasi
- Diutamakan telah menduduki jabatan sebagai staff di Front Office atau Food and Beverage Service
- Bersedia ditempatkan di Semarang
- Fulltime position
7. SECURITY GUARD - Semarang
JOB DESCRIPTION
- Mempersiapkan perlengkapan yang digunakan saat tugas untuk mendukung kelancaran jalannya operasional
- Menjalankan tugas keamanan dan ketertiban di lingkungan perusahaan
- Melaksanakan body checking kepada karyawan yang keluar area kerja
- Melakukan pengawasan terhadap supplier dan tamu karyawan
- Bertanggung jawab terhadap pengawasan dan pengamanan terhadap keberadaan kendaraan di area parkir dan kunci kendaraan milik tamu atau karyawan yang dititipkan ke kantor security
Requirements:
- Tinggi minimum 170 cm, berat badan proporsiona
- Usia 19 – 25 tahun
- Pendidikan formal minimal SMA atau sederajat
- Memiliki sertifikat Security dari Kepolisian
- Sehat jasmani dan rohani
- Bersikap tegas dan berwibawa
- Diutamakan yang memiliki pengalaman di bidangnya
- Bersedia ditempatkan di Semarang
- Fulltime position
8. WAITER - Semarang
JOB DESCRIPTION
- Menyambut, memberi salam, dan menyapa dengan ramah setiap tamu yang mengunjungi restoran
- Melaksanakan service sequence dengan baik
- Melakukan taking order sesuai dengan prosedur dan mencatatnya
- Menyiapkan dan menata makanan di meja buffet untuk persiapan breakfast
- Memonitor ketersediaan makanan di meja buffet dan kelancaran penambahan makanan saat breakfast
Requirements:
- Usia 19 - 25 tahun
- Pendidikan formal minimal SMK Pariwisata/sederajat
- Berpenampilan menarik, komunikatif, dan ramah
- Kemampuan bahasa minimal Bahasa Inggris aktif
- Sehat secara jasmani dan rohani
- Diutamakan berdomisili Semarang
9. BANQUET SUPERVISOR - Semarang
JOB DESCRIPTION
- Memeriksa kebersihan, tata ruang, dan peralatan di ruang pertemuan
- Membuat banquet event order dan stok barang kebutuhan operasional
- Membantu menangani reservasi pemakaian ruang rapat untuk ditindaklanjuti
- Memeriksa tersedianya perlengkapan kebutuhan tamu di masing-masing area pertemuan
Requirements:
- Usia 25 – 35 tahun
- Pendidikan formal minimal D3 Perhotelan/sederajat
- Berpengalaman sebagai Banquet Crew minimal 2 tahun
- Menguasai Bahasa Inggris aktif
- Mampu mengoperasikan komputer minimal Ms. Office
- Berpenampilan menarik, komunikatif, dan ramah
- Tidak memiliki catatan penyakit menular
- Bersedia ditempatkan di Semarang
- Fulltime position
10. BELLBOY (DAILY WORKER) - Semarang
JOB DESCRIPTION
- Menyambut dan membantu tamu dalam membuka dan menutup pintu mobil
- Menangani barang bawaan tamu dan mengantar tamu ke front office
- Menangani administrasi penitipan barang bawaan tamu
- Membantu tamu bila terjadi pemindahan kamar
Requirements:
- Usia 19 – 25 tahun
- Pendidikan formal minimal SMK Pariwisata/sederajat
- Pengalaman di bidangnya minimal 1 tahun, fresh graduate dipersilahkan melamar
- Memiliki SIM A
- Minimal menguasai Bahasa Inggris aktif
- Berpenampilan menarik, komunikatif, dan ramah
- Bersedia ditempatkan di Semarang
11. BUTCHER - Semarang
JOB DESCRIPTION
- Membersihkan unggas, ikan, dan hasil laut lainnya
- Memotong daging, unggas, ikan, menjadi potongan porsi seperti fillet steak, sirloin steak, darne, dll
- Memotong tulang bahan dasar stock untuk bagian yang memerlukan
Requirements:
- Usia 19 – 25 tahun
- Pendidikan formal minimal SMK/sederajat
- Memiliki pengalaman di bidangnya minimal 2 tahun, fresh graduate diperbolehkan melamar
- Sehat jasmani dan rohani, tidak memiliki catatan penyakit menular
- Mampu bekerja keras dan bekerja di bawah tekanan
- Bersedia ditempatkan di Semarang
- Fulltime position
12. FIRST COOK - Semarang
JOB DESCRIPTION
- Melaksanakan standart recipy yang sudah dibuat oleh chef
- Mencatat dan melaporkan hasil produksi masakan dan penggunaan bahan olahan
- Memeriksa perlengkapan alat masak dan memastikan semuanya berfungsi
- Melaksanakan proses pengolahan bahan olahan menjadi berbagai jenis masakan
Requirements:
- Usia 23 – 25 tahun
- Sehat jasmani dan rohani
- Pendidikan formal minimal SMK Tata Boga/Perhotelan/sederajat
- Berpengalaman minimal 2 tahun sebagai Second Cook atau 1 tahun sebagai First Cook
- Diutamakan menguasai Indonesian Food. Menguasai Western Food dan Chinese Food merupakan nilai tambah
- Tidak memiliki catatan penyakit menular
- Mampu bekerja dalam tim dan di bawah tekanan
- Bersedia ditempatkan di Semarang
- Fulltime position
Jika Anda tertarik dan memenuhi kualifikasi di atas, kirimkan resume lengkap dan pas foto terbaru Anda ke alamat:
Jl.KH Wahid Hasyim No.125-127, kranggan, Semarang