LOWONGAN KERJA BANK MEGA TERBARU MARET 2015

Berawal dari sebuah usaha milik keluarga bernama PT. Bank Karman yang didirikan pada tahun 1969 dan berkedudukan di Surabaya, selanjutnya pada tahun 1992 berubah nama menjadi PT. Mega Bank dan melakukan relokasi Kantor Pusat ke Jakarta.

Seiring dengan perkembangannya PT. Mega Bank pada tahun 1996 diambil alih oleh PARA GROUP (PT. Para Global Investindo dan PT. Para Rekan Investama)sebuah holding company milik pengusaha nasional - Chairul Tanjung. Selanjutnya PARA GROUP berubah nama menjadi CT Corpora.

Untuk lebih meningkatkan citra PT. Mega Bank, pada bulan Juni 1997 melakukan perubahan logo Bank Mega berupa tulisan huruf M warna biru kuning dengan tujuan bahwa sebagai lembaga keuangan kepercayaan masyarakat, akan lebih mudah dikenal melalui logo perusahaan yang baru tersebut. Dan pada tahun 2000 dilakukan perubahan nama dari PT. Mega Bank menjadi PT. Bank Mega.

Saat ini Bank Mega membuka lowongan kerja Bank Mega terbaru Maret 2015  untuk posisi dan kualifikasi sebagai :

1. OPERATION MANAGER DEVELOPMENT PROGRAM

OMDP adalah salah satu program pendidikan di Bank Mega yang mempersiapkan para peserta sebagai supervisor dalam bidang operasional perbankan yang berkompeten dalam melakukan fungsi control, monitoring serta mitigasi risiko.

Kualifikasi:
  1. Pendidikan minimal S1
  2. IPK minimal 3,00
  3. Usia maksimal 28 tahun
  4. Memiliki pengalaman di bidang operation perbankan
  5. Bersedia mengikuti pendidikan OMDP dan periode ikatan dinasnya

Kirim CV dan Foto Anda ke:
  • Regional Jakarta: recruitment@bankmega.com
  • Regional Bandung (Jawa Barat): recruitment_bdg@bankmega.com
  • Regional Semarang (Jawa Tengah): recruitmentjateng@bankmega.com
  • Regional Medan (Sumatera): recruitment.medan@bankmega.com
  • Regional Surabaya (Jatim, Bali & Nusra): recruitment_sby@bankmega.com
  • Regional Makasar (Kalimantan, Sulawesi, & Papua): rekrutment_mks@bankmega.com
  • * Hanya kandidat yang memenuhi kualifikasi yang akan diproses.

2. PERSONAL RELATIONSHIP MANAGER

PRM adalah posisi di bidang marketing yang bertanggung jawab terhadap pencapaian bisnis funding
untuk nasabah prioritas dengan tetap memperhatikan risiko bank.

Kualifikasi:
  1. Pendidikan minimal D3
  2. Memiliki kemampuan komunikasi serta berkepribadian menarik
  3. Pengalaman sebagai marketing perbankan minimal 2 tahun
Kirim CV dan Foto Anda ke:
  • Regional Jakarta: recruitment@bankmega.com
  • Regional Bandung (Jawa Barat): recruitment_bdg@bankmega.com
  • Regional Semarang (Jawa Tengah): recruitmentjateng@bankmega.com
  • Regional Medan (Sumatera): recruitment.medan@bankmega.com
  • Regional Surabaya (Jatim, Bali & Nusra): recruitment_sby@bankmega.com
  • Regional Makasar (Kalimantan, Sulawesi, & Papua): rekrutment_mks@bankmega.com
* Hanya kandidat yang memenuhi kualifikasi yang akan diproses

3. FUNDING BUSINESS MANAGER

FBM adalah posisi pemimpin cabang yang bertanggung jawab dalam pengelolaan tim dan pencapaian bisnis dana pihak ketiga (Funding) sesuai target cabang dengan tetap memperhatikan risiko bank.

Kualifikasi:
  1. Pendidikan minimal S1
  2. Usia maksimal 40 tahun
  3. Memiliki pengalaman sebagai Branch Manager di perbankan
  4. Kemampuan manajerial dan kepemimpinan yang baik
Kirim CV dan Foto Anda ke:
  • Regional Jakarta: recruitment@bankmega.com
  • Regional Bandung (Jawa Barat): recruitment_bdg@bankmega.com
  • Regional Semarang (Jawa Tengah): recruitmentjateng@bankmega.com
  • Regional Medan (Sumatera): recruitment.medan@bankmega.com
  • Regional Surabaya (Jatim, Bali & Nusra): recruitment_sby@bankmega.com
  • Regional Makasar (Kalimantan, Sulawesi, & Papua): rekrutment_mks@bankmega.com
* Hanya kandidat yang memenuhi kualifikasi yang akan diproses

4. RETAIL FUNDING OFFICER ACADEMY

RFOA adalah salah satu program pendidikan di Bank Mega yang mengembangkan wawasan keterampilan para pesertanya sebagai Funding Officer yang handal dalam memasarkan produk perbankan.

Kualifikasi:
  1. Pendidikan minimal S1
  2. IPK minimal 2,75
  3. Usia maksimal 26 tahun
  4. Memiliki ketertarikan di bidang marketing
  5. Bersedia mengikuti pendidikan selama 3,5 bulan dan periode ikatan dinasnya.
Kirim CV dan Foto Anda ke:
  • recruitment@bankmega.com
* Hanya kandidat yang memenuhi kualifikasi yang akan diproses.

5. MEGA MANAGEMENT DEVELOPMENT PROGRAM

MMDP adalah salah satu program percepatan karir bagi fresh graduate yang potensial. Program pendidikan ini terdiri dari serangkaian kelas training, praktik kerja lapangan mempersiapkan peserta menjadi calon pemimpin yang memiliki wawasan, kompetensi komunikasi, sikap kepemimpinan untuk sukses di industri perbankan.

Kualifikasi:
  1. Pendidikan S1/S2
  2. Usia maksimal 27 tahun
  3. IPK minimal 3,25 (untuk S2) atau 3,00 (untuk S1)
  4. Aktif berorganisasi dan mampu berkomunikasi dengan baik
  5. Kuat dalam analisis dan penyelesaian masalah
  6. Menguasai bahasa inggris, baik secara lisan maupun tulisan
  7. Bersedia mengikuti pendidikan selama 1 tahun dan periode ikatan dinasnya.
Kirim CV dan Foto Anda ke:
  • Jakarta: recruitment@bankmega.com
* Hanya kandidat yang memenuhi kualifikasi yang akan diproses.

Loading...